Logo loader

Studi Kualitas Pelayanan Keluarga Berencana KB

Keluarga Berencana atau disingkat KB merupakan sebuah program yang penting bagi sebuah keluarga, program KB dapat menyelamatkan kehidupan perempuan, meningkatkan kualitas keluarga, kesehatan ibu dan anak, terutama dalam mencegah kehamilan yang tak diinginkan atau kehamilan dengan jarak yang rapat, yang memiliki risiko buruk cukup besar.

Kegiatan ini dilakukan di UPTD KB Kota Serang pada Jum'at, 14 Juli 2023. Studi Kualitas Pelayanan KB merupakan salah satu titik ukur untuk mengetahui perkembangan dan kinerja pelayanan KB di masyarakat. Adanya kegiatan ini Diharapkan bisa memaksimalkan pelayanan KB di masyarakat semakin baik kedepannya. Semakin baik kualitas pelayanan tentu akan mempengaruhi kepuasan konsumen.

 

 

 

 

#Kotaserang #DP3AKB #AjeKendor #Kotaserangajekendor #Keluargaberencana2023 

Kota Serang terdiri dari 6 kecamatan dan 67 kelurahan.